Dalam menggelar Razia ini, Jajaran Polres Salatiga telah menerapkan prosedur yang benar di lapangan Di antaranya ada papan razia kepolisian, secara selektif menghentikan kendaraan yang terlihat melakukan pelanggaran.
Selain itu dalam pelaksanaannya polisi yang bertugas melakukan razia di lapangan juga mengedepankan sikap yang humanis yaitu terlebih dahulu senyum dan mengucapkan salam dan menyapa saat menanyakan kelengkapan berkendara.
"Hasilnya, kami menindak sebanyak 144 pengendara motor dengan tilang manual dengan barang bukti 29 SIM, 79 STNK dan 36 kendaraan roda dua," ujarnya.
Artikel ini telah tayang di jateng.inews.id dengan judul " Razia Lalu Lintas, Polres Salatiga Tilang Ratusan Pelanggar ", Klik untuk baca: https://jateng.inews.id/berita/razia-lalu-lintas-polres-salatiga-tilang-ratusan-pelanggar/all.
Editor : Muhammad Andi Setiawan