get app
inews
Aa Text
Read Next : Berikan Sambutan PWNU Jateng, Kiai Muzammil : Madin NU harus Mampu Melahirkan Kader

Pengukuhan RMI Putri, Ketua RMI Jateng: Jadikan sebagai ladang khidzmah untuk Pesantren Putri NU

Kamis, 16 Juni 2022 | 08:17 WIB
header img
Pengukuhan RMI Putri PWNU Jateng, (Foto : Dok)


"Karena itu saya berharap RMI Putri ini menjadi ladang khidzmah dan ruang fasilitasi bagi Pesantren Putri tersebut" demikian tegasnya

Sementara itu Ibu Nyai Maunah AH menyatakan bahwa wadah RMI Putri di RMI PWNU Jateng merupakan harapan para bu Nyai Pengasuh Pondok Pesantren untuk bisa terlibat dalam memajukan pondok pesantren.

"Para bu Nyai terkadang tidak tahu kemana harus konsultasi, mencari solusi, dan mengembangkan pesantrennya. Dengan wadah ini diharapkan isu-isu Pesantren putri dapat mengemuka dan mendapat perhatian" tegasnya.

Dalam pengukuhan tersebut juga diadakan kopdar Ngaji Kitab....Karya KH. Zulfa Musthofa. Dalam kesempatan itu Kiai Zulfa Musthofa menegaskan bahwa perlu sekali para Bu Nyai mengenalkan figur Syekh Nawawi dan para Masyayikh NU kepada para kader NU, khususnya di Pondok Pesantren Putri agar kelak melahirkan kader-kader NU militan.

"Tidak ada pendidikan terbaik selain pesantren. Dan Bu Nyai, Pengasuhan Pondok Pesantren Putri menjadi garda depan dalam menyemai kader NU" demikian Kiai Zulfa Musthofa.

Editor : Muhammad Andi Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut