Prabowo Bertemu dengan Menhan China, Indonesia Ditegaskan Sebagai Kawasan Damai di Asia Tenggara

Riezky Maulana, iNews
Menhan Prabowo, (Foto :Dok Kemenhan)

“Bantuan telah kami salurkan ke rumah sakit Kemhan dan TNI," ujar Prabowo.

Menhan menyampaikan harapan RRT dapat berpartisipasi menyukseskan perhelatan G20 yang akan diselenggarakan di Indonesia. Dalam agenda itu sebanyak 20 negara dengan ekonomi terbesar akan membahas berbagai permasalahan dan tantangan dunia ke depan.

Pertemuan keduanya salah satu agenda Prabowo dalam kunjungan kerja ke Singapura untuk berbicara pada International Institute for Strategic Studies (IISS) Shangri-La Dialogue 2022. Agenda ini merupakan salah satu forum terpenting bagi pejabat senior dunia untuk berbagi perspektif baru tentang tantangan keamanan yang berkembang di Asia.

 



Editor : Muhammad Andi Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network