Untuk Melindungi Arus Data Internasional, Forum DEWG G20 Sepakat Lakukan Tata Kelola Global

Tim iNews.id
Hari kedua pertemuan DEWG G20 bahas tata kelola data global, (Foto: KOMINFO)

"Namun fokus dalam praktik dan operasional untuk menghargai aturan yang berbeda-beda dari masing-masing negara G20," ungkapnya.

Menurut Sekjen Kementerian Kominfo, delegasi menyarankan G20 untuk mengambil langkah secara bertahap. "Untuk mengambil pendekatan bertahap dan fokus pada upaya yang tidak terlalu ambisius dengan berbagi kebijakan dan pengalaman berkaitan dengan tata kelola data," ujarnya.

Meskipun demikian, Chair DEWG G20 Mira Tayyiba meminta delegasi untuk melanjutkan perkembangan terhadap isu ini sesuai konsep yang diajukan Presidensi G20 Indonesia.

"Isu arus data lintas negara merupakan isu yang cukup menantang. Kami akan meminta persetujuan Anda untuk melanjutkan masalah penting ini, ke arah yang kita telah jabarkan melalui konsep yang diusulkan Presidensi G20 Indonesia," tandasnya.

Editor : Muhammad Andi Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network