Ketahui Tatacara Beserta Niat Sholat Witir 3 Rakaat lengkap dengan Doanya

Widaningsih
Sholat witir sebagai penutup sholat terawih, (Foto :Ilustrasi/sindonews)

2. Mengucapkan takbir saat takbiratul ihram sambil membaca niat dalam hati 
3. Membaca surat Al-Fatihah dan setelah itu membaca salah satu surat dalam Al-quran 
4. Rukuk 
5. Itidal 
6. Sujud pertama 
7. Duduk di antara dua sujud 
8. Sujud kedua 
9. Berdiri kembali pada rakaat kedua baca surat surat Al-Fatihah dan membaca salah satu surat dalam Al-quran 
10. Rukuk 
11. Itidal 
12. Sujud pertama 
13. Duduk di antara dua sujud 
14. Sujud kedua 
15. Duduk tasyahud akhir rakaat kedua 
16. Salam pada akhir rakaat kedua 
17. Kemudian, kembali sholat satu rakaat (dengan membaca niat sholat witir satu rakaat, serta melakukan urutan yang sama seperti di rakaat pertama, diakhiri tasyahud akhir dan salam). 



Editor : Muhammad Andi Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network