9 Maret Dalam Sejarah, Dilahirkannya WR Supratman Sampai Hari Musik Nasional

Tim iNews.Id
beberapa peristiwa yang terjadi tanggal 9 Maret dalam catatan sejarah, WR Supratman dilahirkan pada tanggal ini,(Foto/Ist)

3. Gempa Bumi Guncang Alaska, 1957

Gempa bumi berkekuatan 8,3 skala Richter terjadi di Kepulauan Andreanof, Alaska. Guncangan gempa tersebut pun memicu gelombang tsunami di Samudra Pasifik yang menimbulkan kerusakan yang luas di Hawaii dan Oahu.

4. Wage Rudolf Soepratman Lahir, 1903

Pencipta lagu kebangsaan Indonesia, yakni Indonesia Raya, Wage Rudolf (WR) Soepratman lahir pada 9 Maret 1903 di Jatinegara, Purworejo, Jawa Tengah.

Tanggal lahir WR Soepratman pun ditetapkan sebagai Hari Musik Nasional, walaupun banyak yang berpendapat bahwa ia lahir pada 19 Maret 1903.

Editor : Muhammad Andi Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network