Buat Skenario Pembunuhan Brigadir J, Ferdy Sambo Akali dan Rekayasa Dua CCTV

Muhammad Farhan
Irjen Ferdy Sambo rekayasa dua CCTV, (Foto : Dok Humas Polri)


"Ada narasinya. Itu ya sebagai upaya untuk mempengaruhi yang terundang. (Narasinya) Kasian Ibu Putri ini perempuan, punya anak, jadi korban cabul, segala macam diperlihatkan wajahnya dan (disampaikan) bajunya terbuka," tutur Edwin.

"Itukan dengan maksud untuk mempengaruhi para undangan supaya yang diundang itu sama frekuensinya dengan maksud tujuan dari si pengundang biar satu pemahaman," tambah Edwin.

2. Ditambahi Backsound

Ketua LPSK Hasto Atmojo Suroyo membeberkan dalam pertemuan di Polda Metro Jaya yang dipimpin Wadirkrimum AKBP Jerry R Siagian, LPSK ditunjukkan rekaman CCTV perjalanan rombongan Sambo dari Magelang hingga rumah dinas di Duren Tiga, Jakarta Selatan.

Namun dalam CCTV tersebut terdengar suara-suara musik atau backsound. “Tetapi itu sudah ada rekayasa karena ada suara-suara musik, jadi ada backsoundnya," ujar Ketua LPSK Hasto Atmojo Suroyo.
 



Editor : Muhammad Andi Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network