Periksa Rumah Ferdy Sambo, Komnas HAM Tegaskan Brigadir J Hanya Ditembak Tidak Dianiaya

Widya Michella
Brigadir J, (Foto : Istimewa/Medsos)


"Indikasi penyiksaan itu nggak ada. Indikasi ya belum sampai pada kesimpulan, tapi kemudian dari balistik kami sudah dapat keterangan terkait dengan pelurunya, jumlahnya berapa dan ini dicocokkan dengan senjata yang digunakan, peluru yang ditembakkan, sampai berapa luka yang ada di jenazah," tuturnya.

Namun kini pihaknya mengaku masih mendalami peristiwa tersebut. Termasuk keterangan yang didapatkan dari Irjen Ferdy Sambo yang kini menjadi tersangka kasus penembakan Brigadir J.

"Ini sedang kami dalami siapa saja yang melakukan penembakan itu apa Richard sendiri atau dibantu yang lain atau ada yang memerintahkan kita sedang dalami. Keterangan Pak Ferdy Sambo ketika dimintai keterangan oleh Komnas, dia yang bertanggung jawab. Nah ini kan pokok pentingnya kan di situ," tutupnya.

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Selasa, 16 Agustus 2022 - 02:05 WIB oleh Widya Michella dengan judul "Komnas HAM Tegaskan Tak Ada Penganiayaan terhadap Brigadir J, Hanya Luka Tembak". Untuk selengkapnya kunjungi:
https://nasional.sindonews.com/read/857207/13/komnas-ham-tegaskan-tak-ada-penganiayaan-terhadap-brigadir-j-hanya-luka-tembak-1660586884
 



Editor : Muhammad Andi Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network