get app
inews
Aa Text
Read Next : Sarasehan Alumni Fakultas Syariah UIN Salatiga: Penguatan Peran Alumni Menuju Indonesia Emas 2045

Kartini Abad Modern, Kisah 3 Wanita Hebat Indonesia yang Berprestasi di AS

Kamis, 21 April 2022 | 16:40 WIB
header img
Ilustrasi Hari Kartini, (Foto : iNews)

Ake kini mendapat amanah sebagai Ketua Alzheimer Indonesia (ALZI) Chapter San Francisco. Perannya dalam advokasi terkait Alzheimer dan dimensia sangat memberikan arti terutama dalam membantu mengatasi masalah tersebut.

“Menjadi tua tak dapat dielakkan, tetapi kita harus siap menjadi tua yang tetap sehat dan bermanfaat”, ujarnya. Setelah dibentuk pada tahun 2000, Alzheimer Indonesia telah melakukan sejumlah aksi untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan bahaya Alzheimer, sekaligus memberikan layanan kesehatan bagi penderitanya.

Dia bersama timnya pun aktif memberikan berbagai informasi mengenai demensia, seperti cara diagnosis yang tepat, memfasilitasi layanan deteksi dini dan menghubungkan penderita dan keluarganya dengan sejumlah dokter spesialis untuk penanganan.

Tak hanya kepada yang lain, kampanye gaya hidup sehat juga dimulai dari diri sendiri. Di tengah kesibukan memimpin ALZI San Francisco, Ake selalu sempatkan untuk menjalankan sejumlah hobinya guna menjaga kesehatan dan kebugaran seperti lari, melancong, desain, hingga memotret berbagai sudut keindahan alam dan kota.

Artikel ini telah tayang di jateng.inews.id dengan judul " Ini 3 Kartini Indonesia Sukses Berkarier di AS, Ada Ahli Software hingga Manajer di Boeing ", Klik untuk baca: https://jateng.inews.id/berita/ini-3-kartini-indonesia-sukses-berkarier-di-as-ada-ahli-software-hingga-manajer-di-boeing/3.


Download aplikasi Inews.id untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
https://www.inews.id/apps

Editor : Muhammad Andi Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut