Mentri BUMN Bersama TNI Terbangkan Miniatur Pesawat Garuda Buatan Santri Madura

Ihya Ulumuddin
Menteri BUMN Erick Thohir bersama anggota TNI menerbangkan miniatur pesawat Garuda Indonesia buatan santri Madura, Selasa (15/2/2022). (Foto: @erickthohir).

SURABAYA, iNews.id - Gus Khomaidi berhasil memamerkan karya hebatnya, miniatur pesawat Garuda buatannya mendapatkan pujian dari Menteri BUMN Erick Thohir, Beliau mengundangnya secara langsung untuk datang ke Jakarta, Guna menunjukan hasil karyanya sekaligus berkeliling di Garuda Maintenance Facility (GMF) Aero Asia, Bandahara Soekarno-Hatta.

Momen prtemuan itu diunggah langsung menteri BUMN di akun Instagram pribadinya @erickthohir. Pada unggahan tersebut Erick terlihat mengangkat pesawat Garuda buatan Khomiadi bersama sejumlah anggota TNI. Kemudian mengamati detil minuatur pesawat, menerbangkannya dan terakhir merangkul Khomaidi dengan hangat.

"Hari ini kedatangan tamu spesial. Pemuda asal Madura yang membuat miniatur pesawat @garuda.indonesia, Gus Khomaidi," kata Erick mengawali unggahannya. Erick juga menceritakan bahwa kecintaan Khomaidi terhadap pesawat Garuda Indonesia menjadikannya kreatifitasnya terbangun. Dia sukses membuat miniatur pesawat dan bisa diterbangkan.



Editor : Muhammad Andi Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network